Tempat Tinggalku
Setiap orang memiliki tempat tinggal.
Tempat tinggal ada di perkotaan dan pedesaan.
Oni tinggal di kota, Dini tinggal di desa dan Riza di Pesisir Pantai.
Semua tempat tinggal untuk berlindung danberistirahat dengan keluarga.
Dimanakah daerah tempat tinggalmu?
Subtema 1
Kota
Apa yang kamu amati pada gambar di atas?
Apakah kamu tinggal di perkotaan?
Apa yang kamu ketahui tentang kota?
Daerah perkotaan merupakan pusat pemerintahan.
Kota memiliki penduduk lebih padat.
Di kota banyak pusat belanja seperti mall atau super market
Selain itu perkotaan juga memiliki taman kota.
Kota Sebagai Tempat Pemerintahan
Kota berfungsi sebagai pusat pemerintahan.
Banyak terdapat gedung perkantoran untuk melayani warga.
Untuk memasuki gedung perkantoran kita wajib menunjukan kartu identisas.
Ayo Mengerjakan
Apa yang kamu amati dari gambar di atas?
Adakah kamu identitas diri?
Kartu identitas diri berisi data pemilik kartu.
Contoh kartu identitas diri seperti gambar di atas.
KTP adalah kartu identitas diri sebagai penduduk.
Kartu pelajar adalah identitas diri sebagai pegawai.
Kartu pegawai adalah identitas diri sebagai pelajar.
Ayo Cari Tahu
Ambilah kartu identitas diri milik kamu!
Baca dan perhatikan informasi yang tertulis pada kartu identitasmu!.
Kemudian tuliskanlah informasi itu pada kertas!
Kamu sudah mengetahui kartu identitas diri.
Coba kamu cari kartu identitas kamu di rumah ya, kemudian foto dan kririmkan di group kelas 11 WhatsApp
1. Tunjukkan Kartu identitasmu sebagai warga negara Indonesia, foto dan kirim di group ya
2. Perhatikan identitas ini tulis siapa pemilik, tanggal lahir dan alamatnya
Kewajiban adalah sesuatu yang wajib dilaksanakan.
Mira memiliki hak untuk memperoleh perlengkapan sekolah
Mira memiliki kewajiban belajar dengan tekun.
πππππππͺπͺπ©Ayo Menyimak
DKI Jakarta adalah pusat pemerintahan Negara Indonesia.
Jakarta kota bersejarah pada masa kemerdekaan.
Teks proklamasi kemerdekaan dibacakan di Jakarta.
Ir. Soekarno membacakan teks proklamasi didampingi Drs. Moh Hatta.
Kedua tokoh itu disebut bapak Proklamator.
Apa yang kamu ketahui dari bacaan di atas?
Coba sebutkan tokoh yang terlibat peristiwa Proklamasi!
Jawab : 1. ............................
2. ............................
Sekarang aku mengetahui macam kartu identitas diri.
Mengetahui hak dan kewajiban dilingkungan rumah.
Bertanggung jawab atas kewajiban dilingkungan rumah.
Mengenal peristiwa proklamasi kemerdekaan.
Mengenang dan menghargai jasa pahlawan proklamasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar